Pages - Menu

Selasa, 01 Januari 2013

Cara Membuat Spoiler


Cara Membuat Spoiler 

Dalam postingan kali ini, saya akan membahas bagaimana cara membuat spoiler di postingan blog karena menurut saya, spoiler cukup berguna dalam postingan - postingan pada blog.

Tapi, apa itu spoiler? Spoiler adalah tombol yang digunakan untuk menyingkat / menyembunyikan konten.
Nah itu definisi singkatnya, tapi bila kalian belum jelas, contoh dari "spoiler" dapat kalian lihat di bawah ini.


Contoh Spoiler :
Nah ini contoh nya ya :)
Nah ini contoh nya ya :)






Nah, setelah lihat contoh diatas,
di bawah ini langsung saja langkah - langkah membuat spoiler :)

1. Saat di Blogger, pilih "Create New Post" atau seperti kita ingin membuat postingan baru
2. Pilihlah mode HTML saat membuat postingan (biasanya mode "compose", terletak di pojok kiri atas layar anda"
3.a. Gunakan atau salin kode script yang ada di link di bawah ini :
    Script Spoiler
3.b. Code Script yang ada pada link diatas berupa seperti dibawah ini :

<div style="margin: 5px 20px 20px;">
<div class="smallfont" style="margin-bottom: 2px;"><b>Judul Spoiler</b>: <input value="Buka" style="margin: 0px; padding: 0px; width: 55px; font-size: 12px;" onclick="if (this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')[1].getElementsByTagName('div')[0].style.display != '') { this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')[1].getElementsByTagName('div')[0].style.display = ''; this.innerText = ''; this.value = 'Tutup'; } else { this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')[1].getElementsByTagName('div')[0].style.display = 'none'; this.innerText = ''; this.value = 'Buka'; }" type="button">
</div>
<div class="alt2" style="border: 1px inset ; margin: 0px; padding: 6px;">
<div style="display: none;">

Letakkan teks atau kode script (gambar atau video) di sini
 <br>
</div>
</div>
</div>




4. Dari kata yang di bold dan bercetak biru diatas, anda dapat mengganti nya sendiri.
5. Publish postingan anda

Semoga membantu :)

Sumber : kurniasepta.blogspot.com

0 komentar:

Posting Komentar